Tulisan : superadmin

Program Magister Ekonomi UMY dilaunching, Anwar Abbas: Pemahaman sistem perbankan Islam sangat diperlukan

June 12, 2023, oleh: superadmin

Sistem perbankan Islam memiliki perbedaan fundamental dengan sistem konvensional, seperti tidak adanya suku bunga. Dengan kata lain, dalam sistem perbankan Islam tidak mengenal konsep naik turunnya suku bunga, karena sudah otomatis menjadi nol. Ke depannya, sistem tersebut akan menjadi pilihan utama bahkan mendominasi. Hal demikian dipaparkan ahli ekonomi Islam termasuk perbankan Islam, Dr H Anwar Abbas MM MAg saat launching

Halal bihalal bersama mahasiswa IPIEF

June 3, 2023, oleh: superadmin

Acara Halal Bihalal merupakan acara tradisi yang dilaksanakan setelah Idul Fitri dengan tujuan memperat tali silaturahmi dan menjaga keharmonisan hubungan kekerabatan. International Program for Islamic Economics and Finance atau IPIEF telah mengadakan acara Halal Bihalal pada hari Sabtu, 13 Mei 2023 di Ruang PS.302 Lt. 3, Gedung Pascasarjana, UMY. Acara tersebut dihadiri oleh dosen IPIEF,

6th International Training for young islamic economics leaders (ITYIELds) 2023 is now open!

June 3, 2023, oleh: superadmin

Assalamualaikum Warahamatullahi wabarakatuh Greeting from Yogyakarta, Indonesia “🌍 Welcome at the International Summer School Program – 6th IT-YIELds program 2023. This year the main issue is on enhancing Economic, Finance, and Environmental Resilience through Society 5.0 to Achieve Sustainable Development Goals. 🌱✨ This annual program serves as a platform for active undergraduate students as young

INCEIF Open Day Welcoming remark Islamic Finance Talk and Open scholarship at UMY

June 2, 2023, oleh: superadmin

International Center for Education in Islamic Finance atau INCEIF merupakan universitas yang berfokus pada keuangan Islam dan didirikan oleh Bank Negara Malaysia yang berlokasi di Kuala Lumpur. INCEIF melakukan promosi pendidikan keuangan Islam untuk keuangan domestic dan internasional. Tepat pada hari Selasa tanggal 16 Mei 2023, INCEIF melaksanakan kunjungan ke UMY untuk mengembangkan kerjasama internasional

SEMINAR INTERNASIONAL EKONOMI LINGKUNGAN DR. CLAUDIA ARAVENA, HERIOT-WATT, SKOTLANDIA, U.K.

May 30, 2023, oleh: superadmin

Selasa 16/05/2023 – Program Studi Ekonomi UMY bekerja sama dengan Himpunan Mahasiswa Ilmu Ekonomi (HIME) dalam rangkaian HIMIE Economics Research and Olympiad (HERO) menyelenggarakan Seminar Internasional bertema Ekonomi Lingkungan, dengan yang mengudang akademisi dari Heriot-Watt University, Skotlandia, U.K., Dr. Claudia Aravena. Dalam kesempatan kali ini, Dr. Cluadia menyampaikan tentang Environmental Assessment (EA). Kunjungannya ini merupakan kunjungan kedua kalinya

Dosen FEB UMY dan IIUM Gelar Pengabdian Masyarakat Terkait Digital Marketing dan Literasi Keuangan

May 23, 2023, oleh: superadmin

Prof. Rizal Yaya, S.E., M.Sc., Ph.D., Ak., CA., CRP, dosen Fakultas Ekonomi dan Bisnis (FEB) Universitas Muhammadiyah Yogyakarta (UMY) melakukan pengabdian masyarakat. Pengabdian masyarakat sebagai perwujudan catur dharma perguruan tinggi. Pada pengabdian ini Prof Rizal Yaya berkolaborasi dengan International Islamic University Malaysia (IIUM) pada Ahad (14/05). Diungkapkan oleh Prof Yaya pengabdian ini diikuti sebanyak 26

Dukung Program Kampus Sehat, UMY Launching Campus Bike

May 4, 2023, oleh: superadmin

BANTUL (UMY) – Dalam rangka mendukung program kampus sehat serta meningkatkan animo civitas academica untuk berolahraga, Universitas Muhammadiyah Yogyakarta (UMY) meluncurkan sepeda kampus dalam sebuah acara bertajuk Campus Bike. Launching Campus Bike ini dilakukan oleh Wakil Rektor bidang Kemahasiswaa, Alumni dan Al Islam Kemuhammadiyahan Faris Al-Fadhat, Ph.D di depan Gedung AR Fakhruddin A-B Universitas Muhammadiyah

Announcement of Selected Exchange Students Exchange Outbound and Double Degree Offline September Intake 2023/2024 Batch 1

April 14, 2023, oleh: superadmin

We are pleased to announce the students who have been successfully selected for exchange students outbound and double degree program batch 1 The students for exchange students outbound are as follows:   Muhammad Ziyan Hifdhillah 20210430023 KTO Karatay Universitesi, Turkey Muhammad Adhisena 20200430087 KTO Karatay Universitesi, Turkey Baarik Ariba 20200430035 KTO Karatay Universitesi, Turkey Muhammad

Kolaborasi Internasional Economics UMY dan Mindanao State University Filipina.

April 5, 2023, oleh: superadmin

Pada tanggal 3 April 2023, International Program for Economics and Finance (IPIEF) FEB, UMY dan Mindanao State University Filipina telah melakukan sebuah kolaborasi internasional di bidang ekonomi. Kolaborasi ini bertujuan untuk meningkatkan kerjasama akademik antara kedua universitas dan menggali potensi kerjasama dalam bidang ekonomi antara kedua universitas. Kolaborasi ini melibatkan dua program studi dan akan